-->

Jawaban Esai Guru Penggerak 2023 Lengkap dengan Pembahasannya

Jawaban Esai Guru Penggerak 2023 Lengkap dengan Pembahasannya


Salam jumpa pembaca. Pada kesempatan ini kami akan membagikan artikel tentang Jawaban Esai Guru Penggerak 2023 Lengkap dengan Pembahasannya.


Jawaban esai guru penggerak menjadi informasi yang banyak dicari pada saat ini terutama bagi guru penggerak angkatan 9 dan 10.

 

Guru penggerak sendiri merupakan program yang dibuka bagi guru berkompeten yang ingin meningkatkan kapasitas diri.

 

Program guru penggerak dibuka dan dibawahi langsung oleh Kemendikbudristek dalam mewujudkan integritas pendidikan Indonesia.

 

Salah satu hal yang saat ini dibutuhkan oleh guru penggerak angkatan 9 dan 10 adalah jawaban esai guru penggerak.

 

Yang dimana jawaban esai guru penggerak menjadi salah satu hal yang harus dipenuhi guru penggerak guna menyelesaikan tugas.

 

Selain tugas sebgai guru yakni mengajar, guru penggerak juga dituntut mampu menyelesaikan program pembinaan tersebut selama 6 bulan.

 

Lalu bagaimana terkait jawaban esai guru penggerak yang saat ini banyak dicari guru penggerak angkatan 9 dan 10.

 

Simak penjelasan berikut terkait jawaban esai guru penggerak yang saat ini banyak dicari guru penggerak angkatan 9 dan 10.

 

Berikut ini merupkan penjelasan terkait jawaban esai guru penggerak yang saat ini banyak dicari guru penggerak angkatan 9 dan 10.

 

Jawaban Esai Guru Penggerak Angkatan 9 dan 10

Melansir dari laman Sekolah Penggerak Kemdikbud, program ini meliputi pelatihan daring, lokakarya, konferensi, dan pendampingan selama 6 bulan bagi para calon Guru Penggerak.

 

Namun, selama program ini berlangsung para guru masih tetap bisa menjalankan tugas mengajarnya dengan baik.


Dalam tahapan ini para guru harus mengunggah berkas yang diperlukan serta melakukan pengisian esai.

 

Berikut ini merupakan jawaban esai guru penggerak yang bisa dijadikan bahan referensi guru penggerak semua dalam menyelesaikan esai.

 

Pertanyaan

Apa yang memotivasi Anda menjadi Guru Penggerak? Apa yang Anda lakukan dalam mewujudkan motivasi tersebut?

 

Jawaban

Anda dapat menjawab pertanyaan ini dengan dorongan yang ada di dalam diri Anda, misalnya, ingin berpartisipasi memajukan pendidikan di Indonesia agar dapat mencetak generasi penerus bangsa yang progresif dan cinta tanah air.

 

Pertanyaan

Apa kelebihan yang mendukung peran Anda sebagai Guru Penggerak? Jelaskan alasannya dan berikan contohnya!

 

Jawaban

Anda dapat menjawab pertanyaan ini dengan menyebutkan beberapa hal yang pernah Anda lakukan yang sesuai dengan visi dan misi program ini.

Selain itu, Anda dapat menyebutkan berbagai pencapaian yang pernah diraih, seperti program apa yang nantinya akan diterapkan dan dilakukan di sekolah setelah menyelesaikan program guru penggerak.

 

Pertanyaan

Berikan contoh perubahan, inovasi, pemberdayaan, gerakan, atau lainnya yang memberikan  dampak  nyata  berdasarkan  inisiatif  Anda  sendiri.  Apa  yang  mendorong Anda melakukan hal tersebut?

 

Jawaban

Jawab sesuai dengan dengan pengalaman serta jelaskan dampak positif yang ditimbulkan. Dijawab dengan jujur dan terbuka tanpa ada unsur mengada-ada.

 

Pertanyaan

Berinteraksi dengan orang lain terkadang dapat menjadi sebuah tantangan. Ceritakan kesulitan yang Anda alami saat bekerja sama dengan pihak lain.

 

Jawaban

Anda perlu menjawabnya dengan menjelaskan peristiwa terkait secara detail. Mulai dari waktu, situasi hingga pihak yang terlibat. Sehingga tergambar bagaimana situasi dan kondisi yang Anda alami pada saat itu.

 

Pertanyaan

Permasalahan, tantangan, situasi yang kompleks ialah kondisi umum yang ditemui di dalam menjalankan pekerjaan. Beri contoh pengalaman Anda dalam menghadapi situasi yang paling menantang, kompleks atau sulit saat menjalankan tugas Anda.

 

Jawaban

Anda perlu menjelaskan peristiwa, situasi, masalah serta usaha yang dilakukan untuk mengatasinya. Disertai dengan penyelesaian yang logis dan sistematis.

 

Pertanyaan

Upaya   apa   saja   yang   Anda   lakukan   untuk   memahami   situasi   tersebut   secara komprehensif? Peluang dan kesempatan apa saja yang Anda identifikasi di dalam situasi tersebut untuk membantu Anda menghadapinya?

 

Jawaban

Untuk menjawab pertanyaan ini Anda perlu untuk menjelaskan segala alternatif atau pertimbangan dalam memutuskan.

Selain itu, jelaskan mengenai hal yang menjadi dasar Anda untuk memberikan keputusan tersebut serta hasil yang didapat.

 

Pertanyaan

Perkembangan menuntut kita untuk terus belajar hal-hal baru. Ceritakan pengalaman Anda ketika mendapatkan masukan atau umpan balik terkait kemampuan Anda.

 

Jawaban

Anda perlu menceritakan detail peristiwa, masukan yang diterima serta sikap saat menerima masukan tersebut.

Tulis dan ceritakan apadanya hal dan peristiwa yang terjadi yang dimana hal tersebutt benar-benar dihadapi bapak ibu guru semua.

 

Pertanyaan

Selain memanfaatkan masukan serta umpan balik dalam proses pengembangan diri Anda, hal berbeda apa yang dapat Anda lakukan untuk mendukung proses pengembangan diri Anda? Adakah cara-cara di luar kebiasaan yang Anda lakukan di mana hal tersebut membuat Anda kurang nyaman namun mendukung proses pembelajaran Anda?

 

Jawaban

Anda dapat menjawab pertanyaan ini dengan menjelaskan sesuai dengan pengalaman saat melakukan pengembangan diri bersama guru, rekan, komunitas atau pihak lainnya.

Dengan kata lain hal yang dilakukan seperti program pelatihan ataupun bimtek yang dilakukan bersama guru-guru lainnya.

 

Pertanyaan

Kesulitan apa saja yang Anda hadapi saat bekerja sama? Adakah penolakan ataupun kegagalan  yang  Anda  hadapi  dalam  situasi  tersebut?  Apa  respon  Anda  dalam situasi tersebut? Upaya apa yang Anda lakukan untuk tetap fokus mencapai tujuan yang telah direncanakan?

 

Jawaban

Anda perlu menjawabnya dengan menjelaskan segala usaha yang telah dilakukan untuk mendapatkan kepercayaan serta komitmen dari pihak terkait untuk bekerja sama.

 

Akhir Kata

Mungkin hanya itu dulu artikel tentang Jawaban Esai Guru Penggerak 2023 Lengkap dengan Pembahasannya. Semoga informasi ini bermanfaat dan terima kasih sudah berkunjung di blog saya.